Selasa, 14 Agustus 2012
“Tak..tak..tak..”
Dengan setengah berlari aku menyusuri koridor menuju kelas. Hingga
langkah ini terhenti saat melihat seseorang yang disibukan dengan lembaran
kertas tersebar diberbagai arah sekitar orang itu. Perlahan aku menghampiri sambil
mencoba membantu membereskan kertas-kertas yang berada di hadapanku. Lalu
menyerahkannya pada gadis berseragam putih biru mengenakan ransel berwarna pink
yang sebaya denganku juga sudah tidak asing lagi.
“makasih “
Ucap Selly kecut,sambil langsung meninggalkanku saat itu
“Selly tunggu,,,nanti siang kita semua kumpul ditempat biasa
ya..?”
Sepulang sekolah
“Fuji,,kau yakin Selly, Rizka, juga Susi bakalan dateng kesini?”
“mm..aku yakin, pasti mereka dateng ko kak!”
Tidak lama kemudian, mereka bertiga akhirnya datang, dan kita berkumpul
ditaman kecil yang tersembunyi dibelakang sekolah, tempat khusus biasa kita
berkumpul. Setelah beberapa saat menyiapkan tempat, kami langsung membuka topik
permasalahan, kami berusaha mengklarifikasi kesalahpahaman yang terjadi
beberapa hari ini diantara kami. Sungguh, aku tidak habis pikir, bahkan untuk
terbesit di kepalapun mustahil bagiku. Tapi, fakta berkata bahwa hari itu
memang ada dan benar – benar terjadi. Hingga saat ini, saat aku berumur 19
tahun. Aku masih sulit untuk menghilangkan kata – kata yang diucapkan oleh
sahabatku sendiri 6 tahun lalu itu. Bahkan, suaranya kadang masih terngiang
ketika ia berkata
“YA SUDAH, MULAI SEKARANG KITA JADI TEMEN BIASA
SAJA”
Mengingat pendapat
banyak orang yang mengatakan bahwa tidak ada yang namanya Mantan Sahabat
ataupun Teman. Aku hanya bisa tersenyum dan hati kecil pun berbicara
“Benarkah?”
Entahlah, akupun tidak pernah tau jawabannya. Apakah pengalamanku
ini pernah menimpa orang lain selain aku atau tidak. Hanya yang ku tau hingga
saat ini belum pernah aku dengar ada yang menyanggah pendapatku itu.
Label:
Cerpen,
karya tulis,
Posted : Asam Benzoat
Langganan:
Posting Komentar (Atom)
your TIME
Translate
Hot Posting
click it!
- Analisis Pangan (1)
- Cerpen (6)
- curhatan (8)
- Dasar - dasar Biokimia (1)
- education (69)
- karya tulis (13)
- Kewarganegaraan (2)
- kumpul-kumpul (6)
- Laporan Praktikum (2)
- Materi UTS semester 3 (2)
- Mikrobiologi Pangan (3)
- Pengentar Bioteknologi (1)
- Pengetahuan Bahan Pangan (3)
- photos (14)
- Posted : Asam Benzoat (4)
- posted : Methanil Yellow (12)
- Posted : Metil Pentana (11)
- Posted : Metilen Blue (5)
- Posted : Propana Etil (10)
- Posted: Rhizopus Oryzae (48)
- Religion (2)
- seputar tentang TPG (53)
- Teknologi Pasca Panen Hewani (3)
- Teknologi Pasca Panen Nabati (2)
- Teknologi Pengolahan Pangan (7)
- Tugas (13)
0 komentar:
Posting Komentar